Patung Tiga Tokoh Perempuan Jepara di Bundaran Ngabul Sudah Jadi




JEPARA -  monumen megah patung tiga tokoh perempuan jepara di bundaran ngabul tahunan pembangunannya sudah hampir selesai.  Tiga Patung tokoh perempuan jepara yaitu dari Ratu Shima, Ratu Kalinyamat dan RA Kartini sudah di pasang di tengah-tengah bundaran ngabul.

Dulunya di bundaran ngabul ini terdapat tugu adipura dan air mancur. Kemudian di bongkar dan di ganti dengan monumen patung tiga tokoh perempuan jepara ini.

Monumen patung ini terbilang cukup megah . Sebab pembangunya saja menelan anggaran hingga Rp.2,5 milyar yg di ambilkan dari APBD Jepara. ketinggian monumen ini mencapai 15 meter. proses pembagunanya di targetkan akan rampung 100% pada awal desember mendatang. Setelah pembangunannya  selesai  monumen patung tiga tokoh perempuan jepara ini akan menjadi ikon baru kota jepara.
Share on Google Plus

About Unknown

Situs portal informasi seputar kota Jepara.Informasi Hari ini tentang Jepara

0 comments:

Post a Comment